Futuhul Ghaib Risalah Keenampuluh Tiga: Pengetahuan Ruhani


Risalah Ke-63
Pengetahuan Ruhani


Referensi pihak ketiga

Dalam risalahnya yang keenampuluh tiga ini, beliau Syaikh Abdul Qadir Al-Jailani berkata:
Suatu ketika akuk tidur dan bermimpi. Dalam mimpi itu seolah-olah aku berkata:
“Wahai yang menyekutukan Tuhan di dalam benak dengan diri sendiri, dalam sikap lahirlah dengan ciptaannya dan dalam tindakan dengan kedirian.!
“Pertanyaan apakah ini?” tanya seseorang yang ada disampingku.
“Itulah suatu pengetahuan ruhani,” kujawab pertanyaan itu.

Related Posts:

0 Response to "Futuhul Ghaib Risalah Keenampuluh Tiga: Pengetahuan Ruhani"

Post a Comment